Kipas HVLS untuk Peternakan

Mengingat kita suka minum susu sepanjang tahun, hanya tampaknya adil jika sapi juga bisa merasa nyaman tanpa peduli sedang musim panas atau hujan. Hal yang sama juga berlaku untuk varietas ternak lainnya.

Petani dan peternak pasti tahu sapi yang merasa nyaman adalah sapi yang produktif, tapi menggunakan pendingin AC untuk di kandang ternak tidaklah mungkin. Studi menunjukkan bahwa karyawan yang lebih nyaman akan menjadi lebih produktif; yang sama berlaku untuk ternak. Musim panas dapat secara dramatis berdampak pada konsumsi pakan ternak, berat badan setiap ternak per harinya, kinerja reproduksi dan produksi akhir. Gerakan udara dapat meningkatkan tidak hanya kenyamanan termal, tetapi juga kualitas udara dan menjadii fondasi untuk meningkatkan kesehatan ternak yang ada.

Keuntungan kipas HVLS BladeTec untuk peternakan adalah:
– Kandang lebih kering dan tidak lembab
– Memperbaiki kualitas udara
– Meningkatkan kenyamanan
– Meningkatkan kenyamanan sapi
– Meningkatkan produksi susu

Aplikasi kipas HVLS BladeTec di peternakan meliputi tempat seperti kandang anak sapi (calf breeding), tempat makan ternak (holding pens), kandang tinggal ternak (housing), tempat memerah susu sapi (milking parlors) sampai gudang / penyimpanan hasil produksi ternak.

Untuk info lebih lanjut kipas HVLS BladeTec dan kegunaannya untuk peternakan, hubungi kami di 021 5794 0683 untuk site visit serta free trial kipas HVLS BladeTec.

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment.